Posts Tagged: Impian Muslim Sejati

  • Blog

    Mimpi Bertemu Rasulullah

    Posted on by

    Bagi saya Makam Rasulullah dibawah kubah hijaunya yang membisu disamping Raudhoh itu menjadi daya tarik tersendiri saat berziaroh ke Masjid Nabawi di Madinah ketika itu. Disaat berkesempatan berdiri disebelah makam Rasulullah itu terus terang saya jadi salah tingkah, kikuk dan bingung jadinya. Bagaimana tidak, ucapan “Assalamu’alaika Ya Rasulullah warohmatullahi wabarakatuhu” juga sholawat atas Nabi dan… Read more »